6 Tips Penting Sebelum Anda Pergi jauh memakai kendaraan roda empat

6 Tips Penting Sebelum Anda Pergi jauh memakai kendaraan roda empat

Bulan silaturahmi sudah tiba, Saatnya MENYIAPKAN KENDARAAN AGAR PRIMAAA!!! Halo Teman Toyota, Bulan suci akan segera tiba nih. Tapi sebelum berangkat Silaturahmi dengan keluarga, Kendaraan harus kita pastikan dalam kondisi PRIMA agar tetap aman, nyaman, dan juga silaturahmi jadi tenang. Nah untuk memastikan kendaraan mu PRIMA sebelum silaturahmi, Teman Toyota bisa melakukan 6 Tips Penting…

9 Komponen Rem Tromol Kendaraan Beserta Fungsinya

9 Komponen Rem Tromol Kendaraan Beserta Fungsinya

Teman Toyota, sudah tau belum ternyata fungsi rem tromol ini adalah untuk membantu memperlambat dan laju dari kendaraan. Rem Tromol biasanya di letakan di ban mobil bagian belakang. Walaupun memnag tidak semua kendaraan memakai rem tromol ini, namun masih banyak kendaraan yang masih mengguanakan rem tromol. Contoh kendaraan yang masih menggunakan rem tromol adalah jenis…

Seberapa Penting Injector Cleaner Mobil?
|

Seberapa Penting Injector Cleaner Mobil?

Pada mobil modern, sistem pengabutan bahan bakar sudah mengandalkan teknologi canggih dengan kata kunci presisi dan efisien. Injector sebagai komponen penting dalam sistem injeksi, menjadi sangat krusial perannya. Karena keberadaannya sulit untuk dibongkar secara rutin, maka muncullah produk injector cleaner mobil di pasaran. Injector cleaner mobil ini berfungsi membersihkan kotoran yang menyumbat di lubang-lubang injector….

Ukuran Angin Ban Mobil yang Ideal dan Aman untuk Berkendara
| |

Ukuran Angin Ban Mobil yang Ideal dan Aman untuk Berkendara

Masih banyak pengemudi yang kurang memperhatikan ukuran angin ban mobil yang ia kendarai. Padahal, ukuran angin ban mobil yang tidak ideal dapat mempengaruhi kenyamanan dan performa saat berkendara. Bahkan, dapat menyebabkan kecelakaan. Ukuran angin ban mobil yang terlalu rendah dapat memicu terjadinya kebocoran ketika melintasi jalan berbatu. Jika tekanan ban terlalu tinggi, juga berpotensi terjadinya…

Semakin Berkelas, Ini Fitur Baru Corolla Altis

Semakin Berkelas, Ini Fitur Baru Corolla Altis

Sedan legendaris Toyota Corolla Altis kini hadir dalam pembaruan yang membuatnya semakin canggih dan berkelas. Tekonologi keselamatan yang semakin canggih dan lengkap mewarnai sedan Altis facelift 2022 ini. PT Toyota Astra Motor (TAM) sebagai perusahaan mobilitas berkomitmen menghadirkan ever better cars bagi pelanggan. Setelah meluncurkan All New Land Cruiser dan New Fortuner untuk memenuhi kebutuhan…

5 Benda Ini Wajib Ada di Mobil Selama Musim Hujan

5 Benda Ini Wajib Ada di Mobil Selama Musim Hujan

Musim hujan tengah memasuki sebagian besar wilayah Indonesia. Sebagai pengemudi tentu AutoFamily harus mempersiapkan diri dan mobil agar selalu aman menghadapi musim ini. Termasuk perlu menyiapkan sejumlah benda musim hujan yang perlu ada di kabin mobil. Setidaknya ada lima benda yang perlu ada di dalam kabin mobil selama musim hujan. Mulai dari mendukung kenyamanan hingga…

Inilah Penyebab AC Mobil Tidak Dingin Hanya Keluar Angin
|

Inilah Penyebab AC Mobil Tidak Dingin Hanya Keluar Angin

Tidak lengkap rasanya berkendara di mobil tanpa menggunakan Air Conditioner (AC). Suhu udara yang panas membuat AutoFamily menyalakan AC sehingga suasana menjadi lebih sejuk. Namun, ada saja masalah yang dimiliki, seperti AC tidak dingin. Apa saja penyebab AC mobil tidak dingin dan hanya keluar angin? Para pemilik mobil mungkin pernah mengalami masalah sistem pendinginan yang…

4 Cara Membuat Garasi Mobil Sederhana

4 Cara Membuat Garasi Mobil Sederhana

Memiliki mobil maka juga wajib mempunyai garasi di rumah AutoFamily. Jangan sampai AutoFamily tidak memiliki garasi mobil sendiri. Jika memang belum mempunyai, AutoFamily bisa mengikuti cara membuat garasi mobil sederhana yang diberikan di bawah ini. Wajib Memiliki Garasi Mobil Mau ukuran rumah Anda seberapa besar dan kecil, namun ketika memang ini memiliki mobil sendiri, maka…